Ayo nglestarekno Budoyo Jowo ben ora ilang Soko Bumi Nusantoro

11 Contoh Tembung Saroja Berawalan Huruf U - Lengkap

Contoh tembung saroja yang berawalan huruf U misalnya adalah kata udan tangis yang memberikan makna bahwa telah terjadi gempita tangisan oleh banyak orang.

Kemudian ada juga kata uluk salam yang artinya adalah memberikan uncapan salam kepada seseorang dan biasanya dilakukan oleh umat Islam yang satu dengan umat Islam lainnya.

Berikut ini contoh-contoh tembung saroja awalan huruf U.

1. uba rampe.

2. udan tangis.

3. uluk salam.

4. umyang gumuruh.

5. undha usuk.

6. unggah ungguh.

7. upa kara.

8. upa jiwa.

9. urun rembug.

10. utang piutang.

11. utang selang.

Jumlahnya ada sebelas yang bisa dihimpum.

Tag : Kamus Jawa
Back To Top