Ayo nglestarekno Budoyo Jowo ben ora ilang Soko Bumi Nusantoro

4 Contoh Pepindhan Awalan Huruf U

Pepindhan adalah kata-kata yang makna dan artinya mirip. Bisa diibaratkan dengan kata mirip.

Setelah beberapa waktu yang lalu ada pepindhan yang awalan huruf W, sekarang biar tidak putus dan terus menyambung, dilanjutkan dengan huruf U.

Pepindhan Awalan Huruf U

1. ulese - ngembang asem (kucing).


2. ulese - ngembang duren (jaran).

3. untabe - kaya samodra rob.

4. utange - nyundul empyak.

5. utange - tutut usuk.

Saking banyaknya hutang, orang lain akan berkata ke dia bahwa utange sampai nyundul empyak.
Tag : Kamus Jawa
Back To Top